Senin, 10 Februari 2014

Download Bank Soal SD

Download Soal Bank Soal sd Pada masa ini anak menjalani sebagian besar dari kehidupannya di sekolah. yaitu di Sekolah Dasar. pada masa ini dikatakan pula sebagai masa bermain dan Belajar . Masa usia sekolah dasar sering pula disebut sebagai masa intelektual atau masa keserasian sekolah.Tapi pada masa ini pula anak-anak lebih sering memilih bermain daripada belajar terutama untuk anak-anak kelas 1-3 SD.
Mereka lebih cenderung senang berkumpul bersama teman-temannya bukan untuk hanya sekedar belajar tapi kebanyakan untuk mengobrol dan bermain. Apalagi pada zaman teknologi seperti sekarang anak-anak lebih senang berdiam diri berjam-jam di depan komputer, laptop ataupun gadget lainnya, karna di sana mereka bisa menemukan dunianya sendiri yaitu dunia game. 

Download Soal Bank Soal sd
Tapi untuk para orang tua jangan terlalu khawatir karna anda bisa mengarahkan anak anda untuk tetap belajar bersama gadget yang mereka miliki. Karna pada tahun ini tersedia sebuah situs Bank Soal SD yang dapat di aplikasikan pada gadget yang di miliki si kecil. Pada situs ini tersedia banyak soal-soal untuk anak usia SD, SMP, SMA bahkan untuk tes masuk perguruan tinggi yang sesuai kurikulum yang berlaku. Aplikasi ini juga menyediakan fitur statistik dan raport yang dapat di pantau oleh orang tua melaui e-mail ataupun gadget yang di gunakan oleh anaknya. Orang tua dapat memantau bagaimana perkembangan pendidikan anaknya tanpa harus menunggu pembagian raport di sekolah yang berlangsung selama 6bulan sekali.

0 komentar:

Posting Komentar